15 Oktober 2025
10:17 WIB
Di tengah derasnya arus globalisasi dan budaya digital, menurut kamu generasi muda masih mengenal akar budayanya sendiri enggak sih? Untungnya, riset terbaru nunjukin: Makin muda dan makin digital gak bikin kita makin lupa budaya!